Resep Urab Jengkol

Resep Urab Jengkol | DapurKita - Pada umumnya kita bisa menemukan urab dari aneka sayuran hijau. Namun kali ini DapurKita ada resep urab jengkol. Urap merupakan makanan yang terbuat dari sayuran hijau yang dimasak menggunakan kelapa yang telah dibumbui. Demikian juga dengan resep urab jengkol kali ini Sobat. Kita menggunakan bahan kelapa parut yang telah diberi bumbu khusus urap. 

 






Bahan - Bahan Resep Urab Jengkol :

  • Jengkol
  • Lengkuas
  • Daun salamSerai
  • Masako

Bumbu yang dihaluskan :


  • Bawang merah
  • Bawang putih
  • Kunyit
  • Ketumbar
  • Gula merah
  • Cabe merah
  • Kelapa parut


 

Cara memasak urab jengkol :

  1. Rebus jengkol sampai empuk, kemudian digeprek
  2. Panaskan minyak, masukkan bumbu yang dihaluskan, tumis sampai harum
  3. Masukan air secukupnya, tambahkan lengkuas, serai, daun salam dan masako
  4. Masak jengkol sampai airnya tinggal sedikit / hampir kering
  5. Urab jengkol siap dihidangkan
Demikian Resep Urab Jengkolnya Sobat DapurKita, semoga menambah perbendaharaan resep masakan Indonesia.


Sumber : https://www.facebook.com/photo.php?fbid=1669295316678431&set=a.1669222710019025.1073741923.100007939354146&type=3&theater

Loading...

Belum ada Komentar untuk "Resep Urab Jengkol"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel